Merawat atau menanam tanaman hias merupakan salah satu hobi yang baik karena selain menyegarkan, mereka menyehatkan mata, hati dan pikiran, hehe benar ga sahabat tanam? Namun, kesibukan para pecinta tanaman pasti berbeda-beda ya, kalau lah ibu rumah tangga mungkin merawat tanaman bisa lebih intens ya?Tetapi bagi yang memiliki pekerjaan kantor, tak jarang mereka baru bisa